Tiga Tanda Manusia Paling Bahagia
“Manusia yang paking bahagia adalah memiliki :
(1.) Hati yang sadar bahwa Allah senantiasa bersama di manapun dia berada.
(2.) Raga yang sabar dan tangguh menjalani kepatuhan pada Allah.
(3.) Sikap Qana’ah atau ridha dengan apa yang diperolehnya sebagai anugerah dari Allah dan tetap tenang jika hilang dari kepemilikannya.”
(Kitab Nashaihul ‘Ibad, Syeikh Nawawi Al-Bantani)
SALAM Sukses Berkah Berlimpah!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar